Mata kuliahStrategi Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia merupakan salah satu mata kuliah wajib di Prodi Pendidikan Bahasa dan sastra Indonesia. Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar perencanaan dan strategi pembelajaran, kaitan perencanaan pembelajaran, langkah-langkah perencanaan pembelajaran, strategi pembelajaran, dan membuat rancangan produk serta implementasi dalam pembelajaran bernuansa Sekolah Menengah Pertama/Sekolah Menengah Atas.