Mata kuliah bahasa Indonesia  memberikan kemampuan atau kompetensi pada mahasiswa untuk memiliki keterampilan berbahasa lisan-tulis, dan implikasinya terhadap aktivitas pembelajaran (tata tulis dan komunikasi ilmiah dalam bidang Pendidikan Agama Islam), serta mendorong mahasiswa memiliki kesadaran pajak.